Unborn 8.0 Red Pointer

Get More Information from this blog..

Kamis, 27 Oktober 2011

10 Patung Unik di Asia


Share this history on :
bagian dari Buddha, maka jiwanya pun akan intirahat dengan tenang.

5. Peeping Cupid di Jepang

Para pencari cinta sejati mungkin saja mau berkumpul di sini. Patung cupid atau pemanah asmara itu tampak sedang mengintip di pojokan toko perhiasan di wilayah perbelanjaan dan hiburan Ginza. Patung cupid tampak belakang itu terbuat dari perunggu, lengkap dengan panah cintanya.

6. Bite Down di Korea Selatan

Dua patung pria yang terbuat dari perunggu menahan bangku kayu dengan giginya. “Eating a Biscuit Together” merupakan patung komik rancangan Ku Bom Ju, terletak di depan Museum Seni Bukchon.

7. More Than Meets The Eye di China

Penggemar Transformer akan tercengang melihat patung Optimus Prime setinggi 40 kaki di ujung selatan Cina. Ketua robot yang menakjubkan ini membawa pistol dan tampak seprti siap menyerang semua iblis yang datang.

8. It’s Alive di China

Mungkin satu-satunya yang bisa mengalahkan Optimus Prime adalah dia. Di tahun 2009, dalam rangka perayaan ulang tahun serial komik populer, Mobile Suit Gundam, patung robot jagoan setinggi 59 kaki ini berdiri tegak di Taman Shiokaze. Matanya menyala, kepalanya mengangguk dan berputar, dan pakaiannya menyemburkan uap.

9. Finger Lickin’ Down di Jepang

Tahun 1985 ketika tim bisbol Osaka memenangkan kejuaraan nasional, beberapa penggemar menyerang patung Colonel Sanders secara tiba-tiba dan menggulingkannya ke sungai. Mereka pikir patung tersebut mirip dengan pemain salah satu bintang tim tersebut. Hampir 1/4 abad kemudian maskot KFC tersebut ditemukan. Patung tersebut kehilangan kaki, tangan, dan kacamatanya, namun tetap tersenyum. KFc menyumbangkan patung tersebut di stadion tuan rumah Tiger di Osaka.

10. The Chase di Jepang

Wilayah Shiodome modern Tokyo dipenuhi harta karun aneh termasuk patung motif polkadot warna-warni yang merangkak mengitari sebuah pohon. Singgahlah untuk duduk sejenak jika Anda berkesempatan mengunjunginya.


sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar